daun mint
Manfaat Daun Mint Untuk Kesehatan mempunyai beberapa manfaat yang baik untuk kesehatan diantaranya adalah untuk meredakan mual dan beberapa hal lain yang berguna untuk kesehatan dan penggunaan daun mint ini lebih untuk pengobatan dan campuran pada bahan masakan atau lebih berfungsi sebagai rempah yang dapat menambah rasa pada makanan
Daun mint adalah tumbuhan yang berasal dari daerah sekitar Laut Mediterania di benua Eropa dan sekitar Timur Tengah meskipun sebenarnya merupakan asli tanaman yang berasal dari Amerika Utara dan Eurasia dan kemudian menyebar ke berbagai daerah di dunia dan terutama di daerah daerah yang beriklim sejuk karena daun mint ini dapat tumbuh dengan subur di daerah yang beriklim sejuk
Daun mint ini memiliki beberapa manfaat untuk kesehatan manusia diantaranya
BACA JUGA : Manfaat oatmeal untuk kesehatan
BACA JUGA : Manfaat Temulawak untuk kesehatan
BACA JUGA : Manfaat Mentimun Untuk Kesehatan
1.Meredakan Gangguan Pencernaan
Daun mint memiliki manfaat untuk menjaga kesehatan pencernaan dan meredakan gangguan pencernaan seperti mual , kembung , iritasi pada usus
2.Meredakan Batuk dan gangguan pernafasan
Manfaat berikutnya adalah meredakan batuk dan gangguan pernafasan dan sekaligus menyegarkan pernafasan
3.Meredakan Stress dan Gangguan sakit kepala
Aroma mint yang dimiliki oleh daun mint dapat meredakan stress dan gangguan sakit kepala hal ini layaknya berfungsi seperti aroma therapy yang dapat meredakan ketegangan pada otot otot kepala yang tegang dan memperlancar peredaran darah
4.Menjaga Kesehatan Mulut dan Gigi
Daun mint dapat menjaga kesehatan mulut dan gigi serta dapat menghilangkan aroma bau mulut yang tak sedap
5.Menjaga kesehatan dan Meningkatkan Fungsi Otak
Daun mint membantu meningkatkan konsentrasi dan meningkatkan fungsi otak dalam hal mengingat sehingga menurunkan resiko terkena penyakit dimensi dan alzheimer yang umumnya menyerang para lansia
BACA JUGA :Manfaat Labu Kuning Bagi Kesehatan
BACA JUGA :Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan
6.Menjaga Kesehatan Kulit
Daun mint dapat memberi efek relaksasi pada kulit sehingga dengan demikian akan membuat kulit menjadi lebih cerah , dan mengurangi kekenduran pada kulit karena usia , mengatasi jerawat dan dapat juga untuk mengangkat sel sel kulit yang mati
BACA JUGA : Efek Minuman Berpemanis Bagi Kesehatan
BACA JUGA : Efek Emping Melinjo Untuk Kesehatan
selain beberapa hal tersebut diatas daun mint juga dapat untuk meredakan asma dan melegakan hidung tersumbat karena flu atau bakteri atau virus kemudian juga dapat untuk membantu menurunkan berat badan karena mampu untuk Merangsang enzim pencernaan yange bertugas membantu membakar lemak dan menyerap nutrisi.Â
Untuk memperoleh manfaat seutuhnya dari daun mint maka tetap diperlukan batas batas yang wajar dalam mengkomsumsinya dan tidak dalam hal yang berlebihan selain itu tetap diperlukan konsultasi kepada ahli kesehatan terpercaya







